Sabtu, 01 Juni 2013

Manfaat Internet Bagi Pelajardan Masyarakat

Manfaat Internet Bagi Pelajar dan Dunia Pendidikan:
1. Memperluas Wawasan dan Ilmu pengetahuan
2. Sebagai sumber tambahan Pelajaran Yang belum di mengerti di Sekolah
3. Melatih Siswa Supaya Mengetahui Cara-cara Penggunaan Komputer
4. Sebagai Sarana Komunikasi

Manfaat Internet Bagi Masyarakat :
1. Internet sebagai sumber informasi tentang hal apapun tentu akan sangat membantu kehidupan masyarakat.
2. Keberadaan internet bisa mempermudah atau mempercepat suatu pekerjaan.
3. Dalam hal pergaulan, internet juga punya peranan yang sangat besar. Banyaknya forum dan jejaring sosial saat ini yang bisa membantu siapa saja untuk menambah pergaulan.
4. Balakangan ini sering sekali tentang bisnis online. Kita pun bisa menjalankan sebuah bisnis melalui media internet.
5. Media internet adalah salah satu media yang sangat bagus untuk promosi. Manfaat internet yang satu ini tak hanya berlaku bagi pebisnis online saja, namun juga bagi kita yang punya toko offline atau perusahaan tertentu yang ingin dikenal melalui media internet.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar